Fast Boat Terbaru Wahana Gili Ocean | Tiket Fast Boat Ke Gili Promo

Pada Tanggal 21 desember 2013 yang lalu Wahana Gili Ocean Fast Boat melakukan launcing fast boat terbarunya yang direncanakan akan mulai beroperasi pada awal januari 2014.

Fast Boat terbaru wahana gili ocean memiliki kapasitas mencapai 120 orang. Fasilitas keamanan dan keamanan dari kapal pun juga sangat lengkap dan bertaraf international.

Jika anda duduk diatas dek fast boat saat perjalanan menuju pulau gili tentu perjalanan anda akan semakin menyenangkan karena selain anda dapat menikmati pemandangan laut yang biru dan dikelilingi oleh pulau bali dan lombok, saat berada di dek atas fast boat gelombang laut juga tidak akan terasa saat perjalanan di tengah laut.

Tanpa terasa anda sudah sampai di Gili Trawangan, namun sebelum ke gili trawangan anda akan diajak singgah terlebih dahulu di senggigi untuk menjemput beberapa penumpang yang akan menuju ke gili trawangan kira – kira hanya membutuhkan waktu 10 sampai 15 menit.

Lama perjalanan dari pelabuhan padang bay bali menuju pulau gili trawangan hanya membutuhkan waktu sekitar 1,5 jam perjalanan di laut.

Jadwal Keberangkatan Wahana Gili Ocean Dari Padang Bay

Wahana Gili Ocean Fast Boat memiliki 2 kali keberangkatan dari pelabuhan padang bay bali, yaitu keberangkatan yang pertama jam 9.30 pagi dengan penjemputan jam 6.30 di penginapan anda.

Sedangkan untuk keberangkatan yang ke dua jam 13.30 siang di pelabuhan padang bay bali dengan penjemputan jam 10.30 pagi di penginapan anda.

Harga Tiket Fast Boat Wahana Gili Ocean

275.000/orang OW (sekali jalan)

500.000/orang PP (pulang pergi)

Harga diatas sudah termasuk penjemputan di penginapan anda dan drop ke hotel saat anda balik dari gili ke pulau Bali.

Cara Pesan Tiket Fast Boat Yang Mudah

Untuk melakukan pemesanan tiket fast boat wahana gili ocean anda cukup kirimkan nama, tgl keberangkatan, tempat pickup dan nomor Hp yang bisa dihubungi saat penjemputan. Anda bisa mengirimkan data anda melalui sms/telp 085792547493, WA 085238829200 atau anda juga bisa kirim via email di admin@tiketfastboat.com.

fast boat terbaru wahana gili oceanwahana gili ocean fast boat control roomwahana gili ocean interiorwahana gili ocean fast boat upper deck

Share This

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *